Jl. Pahlawan No.102-108, Alun-alun Contong, Kec. Bubutan, Kota SBY, Jawa Timur 60174 bappeda@jatimprov.go.id
×
Pilih Bahasa
Indonesia
English
Melayu
Japanese
Korean
French
German
Russian
Arabic
Chinese (Simplified)
Chinese (Traditional)
Spanish
Italian
Bank Jatim serahkan bantuan CSR ke Masjid Barunawati
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Bank Jatim serahkan bantuan CSR ke Masjid Barunawati

20 Februari 2024 Dibaca : 18 kali

Untuk memberikan kenyamanan terhadap rumah ibadah dan sekaligus sebagai bentuk tanggung jawab sosial perusahaan terhadap masyarakat, PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (bankjatim) baru saja telah memberikan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) kepada Masjid Barunawati Surabaya berupa lima unit standing AC 5PK.

Bantuan diserahkan oleh Pemimpin bankjatim Cabang Perak Elisabeth dan diterima langsung oleh Ketua Pengurus Yayasan Barunawati Biru Surabaya Iwan Sabatini pada hari Kamis (15/2).

Bank Jatim berharap dengan diberikannya lima unit AC tersebut, bisa semakin menambah kenyamanan dan kekhusukan warga dalam melaksanakan ibadah di Masjid Barunawati Surabaya serta memberikan keberkahan bagi semua pihak.

Sumber dan Selengkapnya : https://www.instagram.com/p/C3XEoQ_Pd7v/?img_index=1

#bankjatim #infobankjatim  #csrbankjatim #csrjawatimur #forumcsrjatim